Senin, 31 Desember 2012

Menggunakan Mouse Tanpa Mouse (Memakai Keyboard)

   Dengan menggunakan trick ini, anda dapat memilih, mendrag, ataupun membuka suatu file atau folder tanpa menggunakan mouse. Memang ada cara lain yaitu dengan berpindah pindah set focus dengan menggunakan Tab. Tapi cara itu masih terasa susah jika kita belum terbiasa memakainya. Malah terkadang bikin BT. Dengan Tips ini anda tinggal menggunakan tombol tombol angka yang ada di keyboard sebelah kanan anda (bagian kalkulator), maka anda bisa menggerakan pointer mouse anda dengan bebas kemana saja tanpa berpindah pindah set focus seperti ketika menggunakan cara yang memakai Tab. Adapun...